News

Memperkuat Reputasi Selama Pandemi

Jakarta, 18 Juni 2021 – Elemen komunikasi sangat dibutuhkan di masa pandemi saat ini agar penyampaian informasi menjadi efektif. PR memiliki peran sebagai representasi organisasi dalam membangun dan memelihara hubungan baik antara organisasi dengan seluruh publik. Dibutuhkan strategi khusus dalam membentuk dan melindungi citra dan reputasi organisasi di situasi saat ini. Oleh karena itu, The …

Continue Reading
News

Reputasi Perusahaan dan Personal Branding di Era Baru

Jakarta, 11 Juni 2021 – Dalam rangka menpererat silahturahmi anggota, Perhimpunan Hubungan Masyarakat Indonesia (PERHUMAS) kembali mengadakan PERHUMAS Halal Bihalal. Di tahun 2021 ini halal bihalal diadakan secara berbeda melalui tatap muka virtual. Mengangkat topik “Reputasi Perusahaan dan Personal Branding di Era Baru”, dengan mengundang Peneliti dan Pengajar Vokasi UI sekaligus Tenaga Ahli Menteri Kominfo, …

Continue Reading
News

Workshop Humas LPP TVRI

Jakarta, 11 Juni 2021 – Lembaga Penyiaran Publik TVRI memberikan pembekalan kepada Humas di lingkungan TVRI. PERHUMAS turut berpartisipasi dalam memberikan materi terkait kehumasan melalui workshop dan pelatihan. Pelatihan yang dijalani Humas TVRI kali ini sangat beragam, dari pembekalan teknis hingga praktek. Humas TVRI diajak untuk lebih mendalami kehumasan dan bagaimana praktik terbaik yang bisa …

Continue Reading