Jakarta, 15 Desember 2021 – Kepala Staf Kepresidenan RI, Moeldoko menegaskan Humas harus menggunakan paradigma baru dalam melaksanakan perannya. Momentum Covid-19 menjadi peluang Humas Indonesia untuk menangani krisis dengan peran strategisnya. Humas dituntut untuk dapat beradaptasi dengan kemajuan teknologi yang sangat cepat. Hal ini disampaikan Moeldoko dalam pembukaan perhelatan KNH2021. Konvensi Nasional Humas (KNH) di …
Author: perhumas
PERHUMAS Muda Semarang Ajak Masyarakat Ketahui Lebih Banyak Peran Public Relations
Semarang, 30 Oktober 2021 – Pada peringatan hari humas nasional, PERHUMAS Muda Semarang mengajak para masyarakat untuk mengetahui lebih banyak peran public relations dalam memengaruhi persepsi publik dengan media sosial, melalui talkshow bersama PR specialist dan influencer. Dalam kegiatan, yang sekaligus peresmian website PERHUMAS Muda Semarang, disebutkan seorang public relations atau humas pada era digital …
Gelar Seri PR Talk, Semangat Resiliensi Tercermin Dari PERHUMAS Muda Medan
Medan, 28 Oktober 2021 – Pandemi COVID-19 berdampak pada berbagai sektor, di Medan, ini memecut semangat generasi muda untuk tetap tangguh dalam kondisi saat ini. Resiliensi yang terbentuk didorong dengan kegiatan PERHUMAS Muda Medan melalui PR Talk Series. PR Talk Series merupakan kegiatan yang didukung oleh 10 Universitas di Medan. Dalam rangkaian kegiatan PR Talk …